Selasa, 12 Mei 2015

Dragon Nest - Simulator Skill Cap 80

Halo Adventures... kali ini saya akan mencoba share tentang simulator skill untuk level 80 yang sebentar lagi Dragon Nest Indonesia akan update di Cap 80. Mungkin sobat adventures ada yang sudah tahu tentang simulator skill ini, tapi bagi yang belum tidak ada salahnya untuk mencoba membangun atau merancang skill job kesayangan adventures.
Jadi inilah simulator skill level 80, untuk linknya ada di bawah gambar.

Seperti yang adventures lihat simulator skill ini versi Cina, tapi tidak jadi masalah selama adventures mengenal job kesayangan adventures.

Link Simulator Skill Level 80